Libur
telah usai, kembali masuk ke sekolah
dengan semangat baru dan suasana baru tentunya, karena warga sekolah bertambah
seiring datangnya siswa baru 2014. Diawali dengan apel pagi dan dilanjutkan “syawalan”,
saling berjabat tangan dan saling mengucapkan mohon maaf lahir batin.
Bulan
Agustus ini adalah bulan istimewa, dimana Bangsa Indonesia merayakan Hari
Proklamasi Kemerdekaan. Tentu kami sebagai warga negara yang baik turut menyambut
dengan gegap gempita dan penuh semangat dalam menyongsong dan memperingati
Kemerdekaan.
Adapun
Agenda dan kegiatan yang kami selenggarakan dan ikuti adalah sbb:
- Lomba
PBB Tingkat Kec. Pakem (SMK Sanjaya berhasil meraih Juara 1)
- Mengikuti
Upacara Detik – detik Proklamasi Kec. Pakem di Lapangan Pojok, Pakem
- Pengiriman
TONTI (Peleton Inti), delegasi 20 siswa, untuk menjadi TONTI Upacara Detik –
detik Proklamasi Kec. Pakem di Lapangan Pojok, Pakem
Lomba
– Lomba 17an di SMK Sanjaya Pakem 2014:
Paduan
Suara
Juara
1 XI Akuntansi
Juara
2 XI Administrasi Perkantoran
Juara
3 XII Akuntansi
Estafet
Kelereng
Juara
1 X Administrasi Perkantoran
Juara
2 X Akuntansi
Juara
3 XII Administrasi Perkantoran
Kebersihan
Kelas
Juara
1 X Akuntansi
Juara
2 XI Akuntansi
Juara
3 XI Pemasaran
Futsal
Putri
Juara
1 XII Akuntansi
Juara
2 XI Administrasi Perkantoran
Juara
3 X Akuntansi
Pidato
(Bahasa Indonesia)
Juara
1 XI Akuntansi
Juara
2 XII Akuntansi
Juara
3 XI Pemasaran
Makan
Kerupuk
Juara
1 XI Akuntansi
Juara
2 XI Pemasaran
Juara
3 XII Akuntansi
Foto
Kegiatan:
Syawalan @Skull
Lomba PBB Kec. Pakem
Tidak ada komentar:
Posting Komentar